Skip to content

Cara Mengatasi Sakit Pinggang Saat Hamil 7 Bulan

Kehamilan pada trimester ketiga membawa banyak perubahan fisik kepada ibu karena ukuran perut yang semakin membesar. Umur kehamilan 7 hingga 9 bulan pastinya akan membawa rasa yang tidak nyaman, salah satunya pada pinggang. Perut yang semakin besar memberikan beban yang berat pada pinggang dan panggu. Bagaimanakah cara mengatasi sakit pinggang saat hamil 7 bulan?

Cara Mengatasi Sakit Pinggang Saat Kehamilan 7 Bulan

  1. Berjalan Kaki

Kalau kita lihat, banyak ibu hamil yang kandungannya sudah memasuki trimester ketiga semakin rajin berjalan kaki. Ternyata jalan kaki bermanfaat juga untuk mengatasi rasa sakit pada pinggang ketika kehamilan memasuki usia 7 bulan. Jalan kaki juga akan membantu melemaskan otot-otot tubuh.

  1. Senam Hamil dan Yoga

Agar keluhan nyeri pada pinggang bisa berkurang, ibu hamil juga bisa melakukan senam. Olahraga lain yang juga efektif mengurangi rasa pegal dan nyeri pada pinggang adah yoga. Namun ingat, jangan berlebihan dan lakukan gerakan yang memang dikhususkan untuk ibu hamil.

Senam hamil dan yoga bermanfaat untuk mengencangkan otot serta memperkuat sendi sehingga rasa nyeri di pinggang bisa berkurang. Ibu hamil akan tidur lebih nyenyak dan hal ini tentu sangat baik untuk kehamilannya.

 

ย 

ย