Apakah kamu pernah memiliki impian untuk memiliki mobil Alphard? Jika kamu memiliki impian untuk memiliki mobil Alphard, di tahun 2022 kamu bisa mendapatkan mobil mewah satu ini dengan harga yang murah dan lebih terjangkau.
Harga mobil alphard bekas saat ini telah turun drastis dari harga yang dahulu saat pertama kali di risil di Indonesia bisa mencapai 1 milar. Saat ini kita bisa mendapatkan mobil alphard dengan harga paling rendang adalah Rp 135 jutaan saja.
Harga ini bisa kamu temukan di situs jual beli mobil bekas seperti OLX. Mobil Toyota Alphard merupakan mobil dengan jenis MPV yang mulai diproduksi di tahun 2022 yang dipasarkan untuk pasar Jepang dan termasuk di Indonesia.
Pada awal peluncurannya di tahun 2002, toyota alphard dihadirkan untuk bersaing dengan Nissan Elgrand dan Elysion di negara asalnya yaitu Jepang. Sedangkan di Indonesia sendiri mobil Alphard baru masuk pada tahun 2003 dan menjadi mobil MPV termewah di kelasnya kala itu.
Kemudian di tahun 2005, toyota Alphard melakukan minor facelift dengan merubah desain dan velg menjadi 16 ini dan memberikan tambahan varian Toyota Alphard Hybrid.
Daftar Harga Mobil Alphard Bekas Terbaru 2022
Berikut ini adalah Daftar Harga Mobil Alphard Bekas Terbaru 2022 yang bisa kamu ketahui :
- Toyota Aplhard V Tahun 2005 bekas dijual dengan harga Rp 139 juta
- Toyota Aplhard G Tahun 2009 bekas dijual dengan harga Rp 270 juta
- Toyota Aplhard Tahun 2011 bekas dijual dengan harga Rp 285 juta
- Toyota Aplhard 2.4 G Matic Tahun 2012 bekas dijual dengan harga Rp 360 juta
- Toyota Aplhard 2.5 G A/T Tahun 2015 bekas dijual dengan harga Rp 527 juta
- Toyota Aplhard Tahun 2016 bekas dijual dengan harga Rp 837 juta
- Toyota Aplhard 2.5 G ATPM A/T vTahun 2018 bekas dijual dengan harga Rp 969 juta